Variasi Motor Honda Tiger Revo CW Yang Kekinian 2017

Variasi Motor Honda Tiger Revo CW Yang Kekinian - Haloo gaes bertemu lagi dengan admin RajaModifikasi.com. Pengguna roda dua saat ini sangat banyak tertariknya konsumen untuk memiliki kendaraan roda dua karena bentuk yang sporty dan kecanggihan yang disematkan pada setiap motor membuat konsumen memilih roda dua, selain itu kendaraan roda dua juga bisa mengurangi kemacetan pada saat berada di kota besar. Seperti Honda Tiger Revo satu ini peminatnya cukup banyak di mulai dari kalangan anak muda hingga para orangtua alasannya karena motor satu ini mempunyai body motor yang sporty serta mudah untuk dimodifikasi dengan beragam gaya.

Motor Honda Tiger Revo sebenarnya sudah memiliki bentuk yang bagus namun bagi para anak muda ataupun bagi para pecinta modifikasi motor mereka kurang terima adanyan bentuk yang standart dari bawaan pabrik. Maka mereka berniat untuk membuat motor kesayangannya menjadi beda dari yang lainnya yaitu dengan cara dimodifikasi. Mulai dari modifikasi secara total sampai dengan sederhana saja yang penting tunggangan nya beda dari awal yang dibeli, dimulai dari modifikasi pada bagian body motor pada bagian kaki motor lalu menambahkan cutting stiker melakukan pewarnaan yang biasa disebut dengan airbrush. Tujuan dari semua hanyalah ingin motornya terlihat macho dan menawan saat dikendarai. Langsung saja gaes silahkan dilihat secara detail gambar dibawah.

Gambar Variasi Motor Honda Tiger Revo Dengan Beragam Gaya

 

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya chooper bagian rangka dipermak frae kustom hand made berbahan pipa seamless ukuran 30 ban depan dan belakang memakai ring 17 dengan lebar 425 inch rebound depan mengadopsi suspensi up-side down

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya chooper bagian rangka dipermak frae kustom hand made berbahan pipa seamless ukuran 30 ban depan dan belakang memakai ring 17 dengan lebar 4,25 inch rebound depan mengadopsi suspensi up-side down.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya jap style Pemasangan lampu depan dan belakang milik Honda CB 100 serta lampu sen variasi model bulat lonjong Shock depan, stang, swing arm dan shock belakang menggunakan lungsuran Honda Tiger Revo

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya jap style Pemasangan lampu depan dan belakang milik Honda CB 100 serta lampu sen variasi model bulat lonjong Shock depan, stang, swing arm dan shock belakang menggunakan lungsuran Honda Tiger Revo.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya street fighter untuk setang dibuat hampir sejajar dengan tinggi jok agar seperti motor aslinya, cuap builder yang masih memakai sok depan orisinal Revo ini Frame buritan asli dipangkas mulai ujung belakang sampai tulang yang nempel di belakang centre back bone.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya street fighter untuk setang dibuat hampir sejajar dengan tinggi jok agar seperti motor aslinya, cuap builder yang masih memakai sok depan orisinal Revo ini Frame buritan asli dipangkas mulai ujung belakang sampai tulang yang nempel di belakang centre back bone.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya street fighter cukur habis sub frame belakang lalu memotong mulai bagian atas center back bone dibagian atas mesin. Gantinya memakai pipa produk ISTW yang merupakan pipa standar sasis pabrikan motor joknya cuma secuil,

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya street fighter cukur habis sub frame belakang lalu memotong mulai bagian atas center back bone dibagian atas mesin. Gantinya memakai pipa produk ISTW yang merupakan pipa standar sasis pabrikan motor joknya cuma secuil, pipa yang dipakai pun cuma sepanjang 40 cm Dibentuk seperti segitiga sama kaki yang bagian bawahnya nemplok pada bagian atas as swing arm

Foto Modifikasi Honda Revo CW pengaplikasian monoarm dan velg mobil untuk kaki-kaki motor bagian belakang. Ukurannya sekitar 8 inci Tak ketinggalan, kaki-kai depan juga ikutan dirombak. Velg lebar, cakram juga lebar, dan suspensi depan pakai model Upside Down

Foto Modifikasi Honda Revo CW pengaplikasian monoarm dan velg mobil untuk kaki-kaki motor bagian belakang. Ukurannya sekitar 8 inci Tak ketinggalan, kaki-kai depan juga ikutan dirombak. Velg lebar, cakram juga lebar, dan suspensi depan pakai model Upside Down.

Foto Modifikasi Honda Tiger Revo CW cover body baik dimensi dan lebar sama persis tinggal sedikit ubahan di dudukan lampu belakang lalu warnanya di labur dengan warna putih dengan tambahan grafis minimalis tak lupa menambahkan pernak-pernik ikut disesuaikan dengan dicat

Foto Modifikasi Honda Tiger Revo CW cover body baik dimensi dan lebar sama persis tinggal sedikit ubahan di dudukan lampu belakang lalu warnanya di labur dengan warna putih dengan tambahan grafis minimalis tak lupa menambahkan pernak-pernik ikut disesuaikan dengan dicat dan dipilih dengan warna skotlit yang mencolok pelek hitam dibalut karet ban Mizzle.

Foto Modifikasi Honda Tiger Revo pada bagian frame teralinya yang berkelir merah, namun sedikit tertutup oleh air scoop di kiri/kanannya shock absorber belakangnya masih mempertahankan model ganda dan tidak dibuat tunggal Untuk Kaki belakangnya tetap mempertahankan lengan ayun orisinal.

Foto Modifikasi Honda Tiger Revo pada bagian frame teralinya yang berkelir merah, namun sedikit tertutup oleh air scoop di kiri/kanannya shock absorber belakangnya masih mempertahankan model ganda dan tidak dibuat tunggal Untuk Kaki belakangnya tetap mempertahankan lengan ayun orisinal. Hanya saja agak dilebarkan dan dipanjangkan supaya velg 4,5 inci X 17 inci yang dibalut ban 180/55 17 inch.

Modifikasi Honda Tiger Revo  pada dudukan sokbreker belakang agar roda belakang lurus dengan roda depan pada dudukan sokbreker belakang agar roda belakang lurus dengan roda depan pemasangan sok GSX R 750 pada komstir macan noceng.

Modifikasi Honda Tiger Revo  pada dudukan sokbreker belakang agar roda belakang lurus dengan roda depan pada dudukan sokbreker belakang agar roda belakang lurus dengan roda depan pemasangan sok GSX R 750 pada komstir macan noceng.

Foto Modifikasi Honda Revo CW dengan model gaya street fighter menggunakan velg berukuran sekitar 4,5 inci dengan diameter 17 inci dan menggunakan ban 160/60 shock dan swing arm disesuaikan dengan ketebalan velg.

Foto Modifikasi Honda Revo CW dengan model gaya street fighter menggunakan velg berukuran sekitar 4,5 inci dengan diameter 17 inci dan menggunakan ban 160/60 shock dan swing arm disesuaikan dengan ketebalan velg. Model gaya seperti ini memang membutuhkan uang yang banyak untuk menjadikan motor tampak macho dan gagah ini.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya airbrush ini tidak menonjolkan aksesoris tapi lebih menonjol pada bagian pewarnaan body motor bagian velg jari-jari dan pada bagian shockbreaker lalu pada bagian knalpot menggunakan knalpot satria fu 150.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya airbrush ini tidak menonjolkan aksesoris tapi lebih menonjol pada bagian pewarnaan body motor bagian velg jari-jari dan pada bagian shockbreaker lalu pada bagian knalpot menggunakan knalpot satria fu 150. Balutan airbrush satu ini membuat mata terpikat setiap melihatnya.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya airbrush ini tidak menonjolkan aksesoris tapi lebih menonjol pada bagian pewarnaan body motor bagian velg jari-jari dan pada bagian shockbreaker lalu pada bagian knalpot menggunakan knalpot satria fu 150.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya airbrush ini tidak menonjolkan aksesoris tapi lebih menonjol pada bagian pewarnaan body motor bagian velg jari-jari dan pada bagian shockbreaker lalu pada bagian knalpot menggunakan knalpot satria fu 150. Yuk gaes silahkan diterapkan dengan model gaya seperti ini pasti doi lebih milih jalan sama kamu terus haha..

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya ban besar dengan menggunakan arm ini kita dapat memakai pelek super lebar 45 inch dan dipadukan dengan ban 1606017 menambahkan spacer gear untuk menggeser gear agar posisinya lebih keluar.

Foto Modifikasi Honda Revo CW model gaya ban besar dengan menggunakan arm ini kita dapat memakai pelek super lebar 4,5 inch dan dipadukan dengan ban 1606017 menambahkan spacer gear untuk menggeser gear agar posisinya lebih keluar.

Demikian postingan mengenai variasi motor honda tiger revo dengan beragam gaya yang bisa kamu terapkan pada motor kesayangan kamu. Jangan lupa kunjungi juga gambar modif honda tiger
untuk menambah koleksi gambar modif kamu gaes.