Cara Modifikasi Menaikkan Performa Motor Honda PCX Terupdate 2017

Cara Modifikasi Menaikkan Performa Honda PCX Terupdate - Kali ini admin akan sedikit membahas mengenai tips menaikkan performa Honda PCX. Meskipun dalam keadaan standar performa Honda PCX sudah memadai, namun tetap saja ada yang merasa tidak puas. Berikut adalah tips bagi para pemilik Honda PCX segala tipe yang menginginkan penambahan pada performanya..

Terdapat beberapa step atau pilihan bagi pemilik Honda PCX baik yang 125 cc maupun yang New PCX 150 cc. Apa saja pilihannya? Silakan disesuaikan dengan keinginan maupun budget dan juga sampai mana peningkatan performa yang diinginkan. Simak ulasan dibawah ini mengenai tips menaikkan performa Honda PCX yang sudah admin sajikan buat kamu dan admin sudah menampilkan posting gambar modifikasi juga yang bisa kamu terapkan.


Tips Cara Menaikkan Performa Honda PCX Terupdate

Part performa milik Honda PCX memang sudah banyak pilihan, namun akibat ada perbedaaan kapasitas mesin antara Honda PCX 125 dan Honda PCX 150, ada beberapa part yang bisa dipasang di keduanya, dan ada juga yang tidak. Simak untuk lebih jelasnya.

Foto Modifikasi Honda PCX Airbrush berkonsep batik ala bikers gradasai warna orange dan hijau dipilih menampilkan kesan mencolok ban merk Corsa disanding pelek Piaggio X9 shockbreaker depan dipasangi merk NTC dibagian lampu satu mengaplikasi reflektor, disatu sisi lainnya pakai LED Projector

Foto Modifikasi Honda PCX Airbrush berkonsep batik ala bikers gradasai warna orange dan hijau dipilih menampilkan kesan mencolok ban merk Corsa disanding pelek Piaggio X9 shockbreaker depan dipasangi merk NTC dibagian lampu satu mengaplikasi reflektor, disatu sisi lainnya pakai LED Projector bagian kepala yang dibuat super lebar fungsinya sebagai tempat spion.

Foto Modifikasi Honda PCX dimodif minimalis dengan memanfaatkan warna warna anodize yang menarik dan mewah seperti warna gold dan orange menjadi pilihan pengecetan body dilakukan dengan sistem chrome spray dan sistem anodizing pelek dibalur terlebih dahulu lewat cairan krom

Foto Modifikasi Honda PCX dimodif minimalis dengan memanfaatkan warna warna anodize yang menarik dan mewah seperti warna gold dan orange menjadi pilihan pengecetan body dilakukan dengan sistem chrome spray dan sistem anodizing pelek dibalur terlebih dahulu lewat cairan krom sebagai pelengkap dipasangkan spion dan handguard aftermarket dengan warna yang selaras bodi.

Foto Modifikasi Honda PCX versi Thailand lebih minimalis lebih kepermainan cat dan pernik bagian spidomter dibawah stang dicat warna merah tapi diberi perpaduan warna bodi putih yang diberi sedikit stripping bagian cover headlamp yang versi Indonesia dibekali krom  pelek

Foto Modifikasi Honda PCX versi Thailand lebih minimalis lebih kepermainan cat dan pernik bagian spidometer dibawah stang dicat warna merah tapi diberi perpaduan warna bodi putih yang diberi sedikit stripping bagian cover headlamp yang versi Indonesia dibekali krom  pelek hanya dicat warna kuning emas dan stoplamp juga dicat smoke Cover kaliper bikers.

Pulley Set
Pada area CVT Honda PCX, pulley depan dapat diganti menggunakan racikan SRP. Ada V2 dan V3, bedanya V3 dilengkapi laher bambu di dudukan as pulley. Sementara V2 enggak pakai laher bambu. Perbedaannya adalah; performa V2 untuk tarikan atas, V3 untuk tarikan bawah. Keduanya bisa dipakai ke Honda PCX 125 dan 150.

Piggyback
Honda PCX dapat memakai merek Power Lab asal Thailand, tugasnya memanipulasi data ECU untuk menambah suplai bahan bakar sekaligus melepas limiter mesin. Seperti yang sudah disebutkan, Honda PCX 150 hanya perlu pasang ini tanpa ganti injector karena injectornya masih mampu.






Foto Modifikasi Honda PCX Sport elegan tampilan sporty terlihat pada bodi belakangnya dengan model single sitter ala buntut tawon pelek depan Piaggio X9 dobel cakram setang setang robot disetel sesuai selera knalpot custom model free low batok lampu turut dicustom dengan spion

Foto Modifikasi Honda PCX Sport elegan tampilan sporty terlihat pada bodi belakangnya dengan model single sitter ala buntut tawon pelek depan Piaggio X9 dobel cakram setang setang robot disetel sesuai selera knalpot custom model free low batok lampu turut dicustom dengan spion menyatu bodi lampu model proyektor angel eyes serta penambahan spoiler custom pada dek bawah.

Foto Modifikasi Honda PCX sangar bertampang Alien mengandalkan bodi gambot ketimbang kaki lebar batok lampu didesain lebih gambot dan sangar setang model robot juga diandalkan biar mudah disetel pelek tidak terlalu lebar aplikasi side box berkapasitas 10 liter

Foto Modifikasi Honda PCX sangar bertampang Alien mengandalkan bodi gambot ketimbang kaki lebar batok lampu didesain lebih gambot dan sangar setang model robot juga diandalkan biar mudah disetel pelek tidak terlalu lebar aplikasi side box berkapasitas 10 liter penambahan spoiler pada dek bawah balutan cat bunglon yang didominasi warna ungu beberapa bagian bodi juga dibalut karbon warna hitam.

Koil + Busi
Bahan bakar yang masuk lebih banyak tentu harus terbakar tuntas supaya power maksimal. Nah koil milik Honda PCX dapat menggunakan duet maut koil Ultraspeed dan busi iridium, energi panas lebih besar untuk menghabiskan gas bakar jadi pembakaran lebih sempurna.

Foto Modifikasi Honda PCX maskotnya bos aksesori warnanya mencolok bodi gambot nampang didepan planet motor side box dan senderan jok bikin buritan lebih berisi setang ganti pakai Black Diamond full CNC terlihat futuristis lampu depan keren berkat projector lengkap dengan HID

Foto Modifikasi Honda PCX maskotnya bos aksesori warnanya mencolok bodi gambot nampang didepan planet motor side box dan senderan jok bikin buritan lebih berisi setang ganti pakai Black Diamond full CNC terlihat futuristis lampu depan keren berkat projector lengkap dengan HID joknya makin mirip sofa di bawah headlamp ada beberapa airscoop yang membuat tampilan depannya makin lebar.

Foto Modifikasi Honda PCX pelek mobil dengan lebar tapak 3,5 inci dan 5 inci diambil segitiga shockbreaker depan baru yang ukurannya lebih lebar engine mounting desainnya lebih geser ke kiri memasang rem cakram dibagian belakang top box

Foto Modifikasi Honda PCX pelek mobil dengan lebar tapak 3,5 inci dan 5 inci diambil segitiga shockbreaker depan baru yang ukurannya lebih lebar engine mounting desainnya lebih geser ke kiri memasang rem cakram dibagian belakang top box yang meruncing ke belakang dipasang juga side skrit atau body kit dibagian kolong knalpot custom yang didesain lebih besar.











Filter Udara
Supaya nafas mesin enggak sesak, aliran udara harus lebih plong. Makanya filter udara standar Honda PCX bisa diganti dengan merek aftermarket yang punya sirkulasi lebih baik. Pilihannya ada racikan Ferrox. Atau pakai merek Protec dari Ultraspeed. Tapi filter yang sejatinya milik Honda Vario 125 ini hanya bisa dipasang ke Honda PCX 150.

Injector
Kapasitas mesin besar tentu butuh injector yang punya kemampuan ekstra. Ini supaya mesin enggak kering bahan bakar yang berujung performa kurang maksimal. Bisa pakai original Honda New CBR 150  atau pakai racikan SRP. Tapi Honda PCX 150 enggak perlu ganti injektor, cukup pasang piggyback saja.

Bore-up Kit
Langkah paling mudah dapatkan ekstra tenaga dengan pasang bore-up kit racikan SRP seharga Rp 1,8 juta ini. Blok berbahan nicasil dengan diameter piston 61 mm, kapasitas mesin langsung melonjak jadi 170 cc! Bisa langsung pasang di PCX 125, untuk Honda PCX 150 gak bisa langsung pasang karena diameter pin piston 14 mm.

Foto Modifikasi Honda PCX modifikasi Touring elegan dengan warna putih polos PCX dipadukan dengan warna hitam agar makin terlihat gahar menambahkan beberapa bagian body seperti spion sidebox dek pelek original PCX diganti pakai kepunyaan skuter gambot yang berdiameter 17 inci ban

Foto Modifikasi Honda PCX modifikasi Touring elegan dengan warna putih polos PCX dipadukan dengan warna hitam agar makin terlihat gahar menambahkan beberapa bagian body seperti spion sidebox dek pelek original PCX diganti pakai kepunyaan skuter gambot yang berdiameter 17 inci ban dijejali produk asal Italia mendesain bentuk jok dengan desain jok motor touring.

Foto Modifikasi Honda PCX gambot pakai dua pelek kaki-kaki lebih lebar dngan pelek Piaggio X9 sigitiga sok depan bikin lebih lebar 2,5 cm pakai teromol Honda Vario 125yang digabungkan dengan pelek Piaggio X9

Foto Modifikasi Honda PCX gambot pakai dua pelek kaki-kaki lebih lebar dngan pelek Piaggio X9 sigitiga sok depan bikin lebih lebar 2,5 cm pakai teromol Honda Vario 125yang digabungkan dengan pelek Piaggio X9 agar bisa dipasang tanpa mengubah as roda cakram belakangnya dari Ninja 2-tak dicustom lagi kaki sudah lebar bodi kit gambot juga di aplikasi.

Foto Modifikasi Honda PCX Thailand konsep Roda 4 tampilan ini berkesan racing elegan hanya bermain nuansa cat ubahan part pendukung paduan kelir merah putih gold dan hitam memenuhi sekujur bodi serta stiker yang tertera melingkar disekujur pelek knalpot

Foto Modifikasi Honda PCX Thailand konsep Roda 4 tampilan ini berkesan racing elegan hanya bermain nuansa cat ubahan part pendukung paduan kelir merah putih gold dan hitam memenuhi sekujur bodi serta stiker yang tertera melingkar disekujur pelek knalpot stainless steel model memanjang dari Mugen ditambah kulit jok juga ikut diganti tema serupa dominan merah.

Demikian sedikit pembahasan kali ini mengenai tips menaikkan performa Honda PCX Terbaru saat ini dan tak lupa adin juga menampilkan beberapa contoh hasil gambar motor modifikasi Honda PCX. Kunjungi juga artikel kami lainnya mengenai cara modifikasi motor honda revo secara aman dan mudah.